Teaser Novel After Marriage Karya Ami_Shin di Cabaca – "Jadi, gimana rasanya?"
"Apa?"
"Jadi seorang suami."
Leo menatap Abi dengan tatapan jengkel. Sahabatnya itu menyeringai kecil. Seringaian yang membuat Leo ingin sekali melempar kaleng sodanya ke wajah Abi.
"Biasa aja."
"Yakin?"
"Hm. Memangnya lo mau gue jawab apa? Menikah atau